Namun di MotoGP 2020, livery motor MotoGP Suzuki GSX-RR benar-benar berbeda dari 2015-2019 di mana warna dominannya adalah perak alias silver dan biru muda.
Motor andalan Alex Rins dan Joan Mir ini mengingatkan legenda motor balap Suzuki di era '60-an di mana saat itu sejarah bagi motor balap Suzuki jadi juara di kompetisi balap dunia.
Hal itu yang jadi alasan livery motor MotoGP Suzuki GSX-RR 2020 berubah drastis livery-nya dibandingkan rentang 2015-2019.
Biar nggak penasaran seperti apa penampakan GSX-RR dari 2015 hngga 2020.
Simak deretan fotonya yang diberi judul 'Evolusi GSX-RR' berikut ini;
The evolution of our GSX-RR ????@MotoGP #SUZUKing #TBT #Gixxer pic.twitter.com/LTsDTh9p2e
— Team SUZUKI ECSTAR (@suzukimotogp) February 13, 2020
Penulis | : | Joni Lono Mulia |
Editor | : | Joni Lono Mulia |
KOMENTAR