Baca Juga: Ojol Pamer Modifikasi Motor Miliknya di Mix Matic Day, Ada Kelas Khusus Untuk Kontes
"Nanti saya kasih gratis buat kamu karena dia menginspirasi," imbuhnya.
Selain gedung, Raffi Ahmad berjanji akan membiayai sejumlah fasilitas lain seperti katering hingga dekorasi.
"Buat 200 orang nanti makanannya saya kasih, kamu tinggal bawa badan aja," tutur Raffi Ahmad.
"Makanan aman, dekor ya nanti kita dekor sederhana, ini penghargaan dari saya," sambungnya.
Diungkap Raffi Ahmad, dia menawarkan hal itu karena mengagumi Baskoro yang memotivasi orang lain untuk berkembang.
"Kamu memberikan motivasi, orang yang punya niat, mau ojek, kalau punya semangat, bisa," kata Raffi Ahmad.
"Kalau udah mau nikah, dari jauh-jauh hari nanti hubungi orang FYP," lanjutnya.
Sebelumnya perjuangan Baskoro yang akhirnya wisuda setelah empat tahun kuliah, sempat viral di media sosial.
Selama empat tahun kuliah menempuh pendidikan Diploma III (D3), ternyata ia sambil nyambi jadi driver ojol.
Penulis | : | Ahmad Ridho |
Editor | : | Ahmad Ridho |
KOMENTAR