MOTOR Plus-online.com - Mendadak muncul motor matik versi 2024 terbaru penjegal Honda PCX.
Motor matik baru ini dilengkapi fitur moderen dengan dua pilihan kapasitas mesin.
Buat yang hobi kencang bisa pilih 150cc dan ada juga kapasitas mesin 125cc.
Honda PCX dijamin kalah ganteng dengan kemunculan motor matik terbaru ini.
Pasar motor matik memang tidak hanya berkembang pesat di Indonesia, tapi di beberapa negara Asia bahkan Eropa.
Khusus di Eropa, motor-motor matik yang ditawarkan produsen memiliki desain lebih gagah.
Dikutip dari rideapart.com,di pasar Eropa, motor matik terus menjadi penggerak industri sepeda motor.
Sangat populer di daerah perkotaan, motor matik hadir sebagai alat mobilitas roda dua yang paling praktis karena keserbagunaan, efisiensi, dan aksesibilitasnya.
Enggak heran kalau makin banyak orang yang menggunakan motor matik.
Baca Juga: Honda Vario 160 Kalah Gagah, Meluncur Adik Yamaha NMAX Bermesin 155 Fitur Canggih
Source | : | Rideapart.com |
Penulis | : | Ahmad Ridho |
Editor | : | Ahmad Ridho |
KOMENTAR