MOTOR Plus-Online.com - Vespa Sprint mempercantik tampilan dengan balutan carbon diluncurkan hari ini (5/7/2018) Jakarta dan dijual Rp 42 jutaan.
Bodi Vespa Sprint versi carbon bisa saja baret karena kena benda tajam.
Bagaimana kalau Vespa Sprint versi carbon itu baret.
Pihak PT Piaggion Indonesia kasih info kalau ada baret atau kerusakan minor, bisa dibawa ke dealer Piaggio.
(BACA JUGA: Unik.. Sebelum Beken Johann Zarco Pernah Dianggap Orang Gila di Prancis)
Di dealer Piaggio tersedia body repair.
Tapi umumnya pemilik Vespa kalau ada baret atau mau ganti warna biasanya bengkel atau tempat perbaikan sendiri di luar dealer Piaggio.
"Kalau ada baret setelah digunakan pemilik, bisa diperbaiki di dealer Piaggio karena kita memang menyediakan," ujar Robby Gozal, PR & Communications Manager PT Piaggio Indonesia kepada MOTOR Plus-Online.com.
Soal harga perbaikan enggak bisa pastikan karena dilihat besar kecil dari baret itu sendiri.
Editor | : | Niko Fiandri |