Untuk calon peserta lelang wajib membayar uang jaminan sebesar Rp1.956.500.
Rencananya lelang motor matic irit bensin ini akan dilaksanakan pada tanggal 22 Mei 2025 mulai pukul 10.20 WIB.
Dari keterangan, Honda Vario generasi pertama ini dilengkapi dokumen.
Bagi warga Jakarta yang berminat bisa cek di situs lelang.go.id.
Vario 110 generasi ini dikenal punya konsumsi bensin yang sangat irit.
Untuk satu liter BBM bisa menempuh jarak sejauh 50-60 kilometer.
Honda Vario 110 jenis ini masih menggunakan karburator.
Baca Juga: Motor Murah Rp 500 Ribuan Bawa Pulang Honda Supra X Dokumen Lengkap
Vario 110 jadi skutik populer di Indonesia dengan harga yang relatif terjangkau.
Generasi pertama Honda Vario meluncur bulanAgustus 2006 dengan mesin 110 karburator dan pendingin cairan.
Editor | : | Ahmad Ridho |