Baca Juga: Wuih, Motor Matic Sepupu Honda Vario 125 Siap Meluncur, Harganya Jauh Lebih Murah dari Honda BeAT
Honda Grazia 125 2020 sudah mengikuti regulasi emisi BS6 sehingga ramah lingkungan.
Nah, BS6 sendiri adalah kebijakan yang mengatur emisi atau gas buang pada motor.
Urusan dapur pacu, motor matic baru ini bermesin 124 cc silinder tunggal.
Berkat mesin itu, motor baru Honda ini bisa menyembur tenaga sampai 8,2 dk pada 6.000 rpm.
Kemudian torsi Honda Grazia 125 tercatat sebesar 10,3 Nm di 5.000 rpm.
Nah, Honda Grazia 125 ini enggak cuma memberi eksan berkendara yang nyaman bro.
Hal itu disampaikan Director-Sales and Marketing Honda Motorcycle and Scooter India, Yadvinder Singh Guleria.
"Dengan perubahan signifikan, bergaya dan canggih, Grazia 125 BS6 terbaru hadir memanjakan pemotor," katanya dikutip dari Carandbike.com.
"Honda menambahkan teknologi eSP, dan beberapa fitur baru lainnya," sambung dia.
Lalu, fitur apa saja sih yang ada pada motor matic baru Honda ini?
Source | : | Zigwheels.com,Carandbike.com |
Penulis | : | Galih Setiadi |
Editor | : | Ahmad Ridho |
KOMENTAR