Wajib Tahu Nih, Barang Apa Yang Paling Enteng di Motor MotoGP? Ternyata Punya Peran Paling Berat

Joni Lono Mulia - Senin, 27 April 2020 | 14:00
Penampakan swing arm motor MotoGP dari bahan serat karbono lebih enteng dari swing arm aluminium tapi harganya selangit
MotoGP
MotoGP
Penampakan swing arm motor MotoGP dari bahan serat karbono lebih enteng dari swing arm aluminium tapi harganya selangit

Sebagaimana informasi yang diperoleh Motorplus-Online dari laman Suzuki MotoGP.

Swing arm atau lengan ayun itu memiliki bobotnya mencapai 4 kg.

Kalau dibandingkan dengan komponen lain yang dirasa enteng, seperti sebut saja fairing atau penutup bodi motor bila ditimbang bobotnya mencapai 4,5 kg.

Baca Juga: Gak Banyak Yang Tahu, Bagian Motor MotoGP Paling Enteng Itu Bukan Pelek Atau Fairing Lo, Terus Apa Dong?

Masih lebih berat ketimbang swing arm lo!

Atau juga pelek yang materialnya dari aluminum alloy kalau ditimbang komplet dengan ban plus tekanan angin 12 PSI bobotnya sekitar 8,2 kg (depan) dan 11,3 kg (belakang).

Swing arm ternyata lebih enteng dari komponen fairing dan pelek komplet dengan ban.

Itu dengan material aluminium, bagaimana dengan swing arm dari serat karbon atau dalam istilah industrinya CFRP.

CFRP singkatan dari Carbon Fibre Reinforced Polymer atau juga Carbon Fibre Reinforced Plastic, swing armnya lebih ringan lagi.

Baca Juga: Biar Makin Paham, Nih Penjelasan Nama dan Kode Semua Motor MotoGP 2020

TERPOPULER