Find Us On Social Media :

Daftar Bensin Rekomendasi Untuk Motor Millenial, Mesin Lebih Efisien

By Reyhan Firdaus, Sabtu, 3 Oktober 2020 | 17:00 WIB
Honda PCX 150 punya kompresi lebih tinggi dibanding Honda BeAT (MOTOR PLUS)

MOTOR Plus-online.com - Daftar bensin rekomendasi untuk motor, banyak dicari para bikers.

Mengingat pemilihan bensin yang sesuai, punya banyak manfaat.

Mulai dari konsumsi bensin makin irit, sampai motor makin kencang.

Nah, biar tidak salah pilih bensin, yuk kita simak daftarnya.

Baca Juga: Enggak Cuma Merusak Mesin, Pakai BBM yang Tidak Sesuai Juga Merugikan Lingkungan

Baca Juga: Segini Harga Bensin Pertamina Terbaru Oktober 2020 di Pulau Jawa dan Sumatera, Banderolnya Masih Beda?

Untuk daftar bensin ini, Motorplus-online memilih produk dari Pertamina.

Soalnya bensin Pertamina mudah ditemukan di mana saja.

Tipe bensin yang dipilih sendiri, adalah Pertamax dan Pertamax Turbo.

Kedua produk Pertamina ini, merupakan bensin yang paling ramah lingkungan.

Baca Juga: Update Harga Bensin Pertamina Terbaru Oktober 2020 di Pulau Jawa, Sudah BBM Satu Harga?

Dengan menggunakan bensin Pertamax dan Pertamax Turbo, motor punya emisi gas buang yang lebih rendah.

Karena kedua bensin itu, direkomendasikan untuk motor terbaru, yang lolos standar emisi EURO 4.

Makanya motor-motor terbaru, punya rasio kompresi mesin lebih tinggi.